Tahap persiapan yang paling awal dalam melakukan presentasi adalah
Jawaban:
- pertama tentukan materi apa yang akan dipresentasikan
- kedua baca naskah yang akan dipresentasikan kalau perlu baca berulang ulang agar nanti pas presentasi sudah melekat materinya didalam ingatan
- ketiga cobalah latihan berbicara didepan cermin agar kita bisa mengevaluasi kesalahan kita dimana.
terakhir siapkan mental yang kuat untuk menghadapi audiens