Cara mengambil uang dari snack video
madesain.com

Cara mengambil uang dari snack video

Cara mengambil uang dari snack video – Aplikasi snack video saat ini tengah digandrungi dan menjadi media sosial yang cukup populer di beberapa pengguna smartphone Android.

Pengguna aplikasi snack video selain dapat digunakan sebagai media sosial untuk memposting seperti foto ataupun video para pengguna snack video juga bisa mendapatkan dan menghasilkan uang dengan menyelesaikan berbagai tugas atau misi yang diberikan oleh pengembang snack video.

Jumlah uang atau nominal yang bisa didapatkan dari setiap pengguna atau pemilik akun snack video bervariasi dari ribuan rupiah sampai jutaan rupiah bisa didapatkan dengan menyelesaikan berbagai misi atau tugas dari snack video.

Cara menghasilkan uang dari aplikasi snack video

Para pengguna aplikasi snack video dapat menghasilkan atau mendapatkan uang dengan cara menyelesaikan atau menuntaskan misi-misi yang diberikan oleh sistem snack

Dan saat ini ada beberapa tugas atau misi yang bisa diselesaikan beberapa tugas atau misi yang umumnya diselesaikan para pengguna snack video adalah.

  • Satu. Mengundang pengguna baru snack video dengan membagikan kode referal miliknya
  • Melakukan check in harian yang mana biasanya dilakukan selama 7 sampai 30 hari secara berturut-turut tanpa putus
  • Selain menyelesaikan misi para pengguna snack para pengguna di aplikasi next video juga bisa mendapatkan uang atau penghasilan dengan bergabung sebagai talent di snack video
  • Selain itu juga saat kalian memposting foto atau video dan ada pengguna snack video lainnya yang suka dengan video atau postingan kalian kalian juga bisa berkesempatan mendapatkan gift berupa diamond yang nanti bisa dikonversikan menjadi uang
Baca Juga :  cara mencairkan bpjs ketenagakerjaan melalui online

Cara menarik saldo snack video

Jika saldo di aplikasi snack video kalian sudah cukup dan kalian ingin menariknya maka ada beberapa cara yang bisa kalian gunakan atau yang bisa kalian lakukan untuk menarik semua uang yang ada di akun snack video milik kalian

Aplikasi snack video memberikan pilihan kepada penggunanya untuk menarik saldo miliknya nah untuk kalian yang ingin menarik saldo dari akun snap video kalian bisa memilih diantara beberapa metode yang bisa kalian gunakan

Untuk pengguna baru biasanya pilihan untuk menarik saldo dari akun dari akun snack video ada 4 pilihan atau 4 metode

  1. Untuk yang pertama kalian bisa menaruh menarik akun snack video saldo di akun snack video kalian ke akun dana milik kalian
  2. Lalu untuk yang kedua jika kalian memiliki akun gopay kalian juga bisa menarik saldo di akun snack video kalian ke akun go-pay milik kalian
  3. Kemudian selain menggunakan dana dan go-pay kalian juga bisa menarik seluruh saldo di akun snack video ke akun ovo milik kalian
  4. Kemudian untuk pilihan yang keempat akun snack saldo di akun snack video kalian juga bisa kalian tarik ke akun shopeepay di aplikasi shopee

Nah jadi keempat itu kalian bisa menggunakan salah satunya ataupun menggunakan kesemuanya juga diperkenankan

Cara mengambil uang dari snack video

Cara menarik uang snack video ke akun dana, Untuk kalian yang memiliki akun dana dan ingin menarik saldo yang ada di akun snack video kalian bisa mengikuti cara berikut ini

  1. Pertama buka aplikasi snack video yang kalian miliki
  2. Lalu setelah masuk di aplikasi snack video langsung aja ke profil
  3. Kemudian berlanjut ke menu hasilkan uang
  4. Lalu setelah kalian berada di menu hasilkan uang kalian pilih menu khas yang mana di menu kas itu akan tertera jumlah saldo akun snack video milik kalian
  5. Berikutnya kalian tentukan nominal atau jumlah yang ingin kalian tarik dari aplikasi dari akun snack video milik kalian jumlahnya variatif dari 1000 hingga rp50.000 untuk satu kali penarikan
  6. Setelah kalian menentukan nominal atau jumlah saldo yang ingin kalian tarik dari snack video maka selanjutnya kalian pilih menu tarik saldo
  7. Kemudian kalian pilih menu pilihan dana karena di sini kita akan menarik saldo snack video ke akun dana
  8. nah kalau kalian belum pernah mau narik sebelumnya maka kalian akan diminta mengisi data-data terlebih dahulu dan data-data yang harus diisi adalah nama lengkap kalian yang tertera di akun dana kalian serta kalian juga memasukkan nomor telepon dari akun dana yang kalian miliki
  9. Setelah kalian memasukkan data-data dari akun dana yang kalian miliki lalu kalian klik menu confirm yang ada
  10. Kemudian tunggu sebentar hingga proses selesai dan saldo dari akun snack video kalian sudah berhasil ditransfer ke akun dana yang kalian miliki
Baca Juga :  Cara berjualan di gojek

Untuk memastikan apakah saldo dari snack video sudah masuk sekarang kita buka aplikasi dana atau biasanya kalian akan mendapatkan notifikasi bahwa ada sejumlah uang masuk dari dari snack video

Jadi kurang lebih seperti itu bagaimana cara menarik uang snack video yang dikirim ke akun dana milik kita untuk cara menarik saldo dana eh saldo snack video ke metode pembayaran yang lain akan dibahas di artikel selanjutnya

Jangan lupa untuk membaca artikel menarik lainnya di website ma desain.com karena kalian akan menemukan berbagai macam artikel-artikel menarik lainnya dan juga bermanfaat yang dapat membantu menyelesaikan problem-problem kalian mengenai seputar aplikasi Android dan aplikasi penghasil uang

Video tutorial menarik uang snack video

Jika kalian ingin melihat versi videonya, silahkan simak video dibawah ini, bagaimana cara mengambil uang dari snack video ke akun Dana.