Aplikasi untuk ubah font di android
madesain.com

Aplikasi terbaik untuk ubah font di android

Aplikasi untuk ubah font di android – Ingin merubah atau mengcustom tampilan font atau huruf di handphone android dengan mudah.

Jika kalian ingin mengubah tampilan tulisan, seperti huruf atau jenis font di hp android, maka kalian wajib menyimak artikel ini mhingga tuntas.

Karena pada artikel ini kalian akan mendapati tentang bagaimana cara mengubah font atau huruf di hp android dengan sangat mudah.

Apa itu font di hp android ?

Sedikit penjelasan mengenai apa itu font atau mungkin lebih mudah di pahami dengan istilah huruf atau alfabets, seperti  huruf A hingga huruf Z.

Font atau huruf di hp android digunakan untuk menampilkan kalimat, teks ataupun tulisan di layar smatphone android.

Untuk jenis font atau huruf yang tersedia di hp android cukup beragam, dengan model atau bentuk yang berbeda beda, dan semua itu bisa digunakan sesuai dengan kebutuhan.

Jika kalian membeli hp android baru, biasanya jenis font atau huruf yang digunakan adalah jenis font standar bawaan, seperti font ROBOTO.

Font roboto ini telah menjadi font bawaan dari berbagai merk smartphone yang saat ini beredar dan digunakan di seluruh dunia.

Jika kalian termasuk pengguna hp android yang suka dengan tampilan yang berbeda, merubah jenis font atau jenis huruf di hp android menjadi hal yang lumrah.

Jika kalian ingin mengubah jenis font atau huruf di hp android, namumn bingung dan belum tahu cara untuk mengganti atau merubah jenis font, maka kalian bisa menyimak penjelasannya di bagian akhir artikel ini.

Baca Juga :  Aplikasi pemotong video di laptop

Sekarang kita akan membahas mengenai beberapa aplikasi yang digunakan untuk ubah font di android yang bisa kalian simak dan download di penjelasan berikut ini.

Aplikasi untuk ubah font di android

Dibawah ini telah kami rangkum untuk siapapun yang sedang mencari Aplikasi untuk merubah font di android  dengan mudah.

Aplikasi iFont for android

Aplikasi pertama yang bisa kalian coba untuk ubah font atau jenis huruf di hp android dengan mudah adalah aplikasi iFont for android.

Aplikasi iFOnt ini telah di unduh lebih dari 10 juta unduhan denga rating yang cukup bagus dari para penggunannya, dan jika kalian tertarik dengan aplikasi ubah font ini, silahkan download di link berikut ini gratis. Aplikasi untuk ubah font di android

Download Apk iFont install

Aplikasi Apex launcher

Berikut ini adalah aplikasi ubah font yang cukup populer dengaan memiliki rting yang cukup tinggi yaitu bintang 4, menandakan bahwa aplikasi ubah font memberikan pengalaman yang baik bagi penggunanya.

JIka kalian tertarik untuk juga mencoba aplikasi ubah font Apex launcher di hp android kalian, silahkan download dan instal aplikasinya di link berikut ini. Aplikasi untuk ubah font di android

Download Apex Launcher free install

Aplikasi Shade launcher

Meskipun aplikasi ini jumlah unduhannya belum sebanyak 2 aplikasi ubah font sebelumnya, namun kalian tidak perlu khawatir dengan berbagai fitur keren yang salah satunya adalah merubah jenis font atau huruf.

Aplikasi ini telah di unduh lebih dari 1 juta unduhan, dengan rating yang diterima oelh aplikasi shade launcher ini sebanayak 4,5 bintang.

Tentu dengan tingginya rating ini, menunjukan bahwa banyak pengguna aplikasi shade launcher yang merasa puas dengan fitur yang disediakan oleh aplikasi ubah font tersebut.

Jika kalian ingin mengunakan aplikasi shade launcher ini, silahkan download dan instal aplikasi shade launcher di link download dibawah ini. Aplikasi untuk ubah font di android

Baca Juga :  Cara Membuat Desain Kaos Hitam di Aplikasi Photoshop Smartphone

Download Shade Launcher install

Cara mengubah tulisan di hp tanpa aplikasi

Jika kalian tidak suka menggunakan Aplikasi untuk mengubah font di android , maka pada penjelasan di artikel berikut ini akan menjadi pilihan yang tepat.

Di artikel berikut ini kalian akan menemukan pembahasan dan penjelasan secara mudah tentang bagaimana Cara mengubah tulisan di hp tanpa aplikasi.

Cara mengubah tulisan di hp tanpa aplikasi

Penutup

Demikianlah tadi beberapa Aplikasi untuk ubah font di android yang bisa kalian coba, jika ingin mengubah atau mengcustom tampilan tulisan di hp android.

Semoga dengan ini, siapapun yang sedang mencari cara mengubah font atau tulisan di hp android, dapat terbantu dengan mudah setelah menggunakan Aplikasi untuk ganti font di android.

Baca juga artikel lainnya terkait Aplikasi untuk rubah font di android dan aplikasi apliaksi viral dan populer di website ” https://www.madesain.com